In CRAK We Trash - Skate Art Books Launch Recap
Pada tanggal 21 Juni lalu bertempat di toko Cotton Crew telah diadakan sebuah peluncuran buku berjudul
In CRAK We Trash. Bertepatan dengan Go Skateboarding Day, buku ini memfokuskan pada kumpulan ilustrasi baik seni dan band musik Rock yang berhubungan dengan kultur olahraga skateboard.
Berikut dokumentasi video peluncuran acara tersebut oleh
RAZOR MAGAZINE. :)
0 comments:
Post a Comment